Kedatangan Haji Isam di Berau Picu Harapan Kebangkitan PT Kertas Nusantara

TBDC, Kaltim – Kabar berlabuhnya kapal milik Kementerian Pertahanan yang ditumpangi pengusaha nasional asal Kalimantan Selatan, Andi Syamsudin Arsyad atau Haji Isam, di Kabupaten Berau, Kalimantan Timur, menjadi angin segar bagi geliat investasi di Bumi Batiwakkal. Bupati Berau, Sri Juniarsih, membenarkan informasi tersebut. Namun, ia mengaku tidak dapat menyambut langsung lantaran sedang menghadiri kegiatan Retret […]
Pemkab Tanah Bumbu Ajak Dunia Usaha Dukung Program BeraKsi Lewat Rekrutmen Tenaga Kerja

TBDC – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tanah Bumbu terus memperkuat komitmennya dalam merealisasikan program unggulan Bupati BeraKsi (Bersih, Religius, Aman, Sejahtera, dan Kreatif), melalui langkah konkret di sektor ketenagakerjaan. Salah satu upaya tersebut diwujudkan dalam bentuk kegiatan walk-in interview yang digelar oleh Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Tanah Bumbu, bekerja sama dengan PT Cipta Kridatama […]
Peringati HUT ke-67 Kodam VI/Mulawarman, Kodim 1022/Tanah Bumbu Tanam Mangrove di Pesisir

TBDC – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-67 Kodam VI/Mulawarman, Kodim 1022/Tanah Bumbu menggelar aksi penanaman mangrove di kawasan pesisir Kelurahan Tungkaran Pangeran, Kecamatan Simpang Empat, Rabu (2/7/2025). Kegiatan dipimpin langsung oleh Komandan Kodim 1022/Tanah Bumbu, Letkol Inf. Zierda Aulia Salam, S.Hub.Int., M.H.I., serta diikuti oleh unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Tanah […]
Gebyar PAUD Tanah Bumbu 2025: Bunda PAUD Andi Irmayani Tekankan Komitmen Bangun Generasi Emas

TBDC – Gebyar Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kabupaten Tanah Bumbu tahun 2025 resmi dibuka oleh Bunda PAUD Tanah Bumbu, Ny. Andi Irmayani Rudi Latif, pada Senin (30/6/2025). Acara berlangsung di Gedung 7 Februari, Pagatan, Kecamatan Kusan Hilir, dan dihadiri oleh ratusan peserta dari berbagai satuan PAUD se-Kabupaten Tanah Bumbu. Kegiatan tahunan yang digelar oleh […]
Bupati Tanah Bumbu Apresiasi Kinerja Polres di Hari Bhayangkara ke-79

TBDC – Bupati Tanah Bumbu, Andi Rudi Latif, menyampaikan apresiasi tinggi kepada jajaran Polres Tanah Bumbu atas dedikasi mereka dalam menjaga keamanan, ketertiban, dan kedamaian di wilayah yang dikenal sebagai Bumi Bersujud. “Terima kasih atas pengabdian, loyalitas, dan kerja keras dalam menjaga keamanan, ketertiban, dan kedamaian di Tanah Bumbu yang kita cintai ini,” ujar Bupati […]
Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Teken Piagam Audit Intern, Dorong Penguatan Tata Kelola Publik

TBDC – Bupati Tanah Bumbu, Andi Rudi Latif, secara resmi menandatangani Internal Audit Charter atau Piagam Audit Intern sekaligus membuka Pelatihan Manajemen Risiko Organisasi Sektor Publik, Senin (30/6/2025), di Banjarmasin. Kegiatan ini terselenggara atas kerja sama dengan Pusat Pendidikan dan Pelatihan Pengawasan (Pusdiklatwas) BPKP Kalimantan Selatan. Dalam sambutannya, Bupati Andi Rudi Latif menegaskan bahwa penandatanganan […]
PT Dua Samudera Perkasa Terima Apresiasi dari PT WiKa Rekayasa Konstruksi atas Suksesnya Sejumlah Proyek Strategis

TANAH BUMBU – PT Dua Samudera Perkasa (DSP) menerima plakat apresiasi dan ucapan terima kasih dari PT WiKa Rekayasa Konstruksi (WRK) atas keberhasilan penyelesaian sejumlah proyek infrastruktur strategis yang dikerjakan bersama sejak 2012 hingga 2025. Penyerahan plakat dilakukan oleh General Division Manager Operation-1 PT WRK, Alif Arif Wicaksono kepada Direktur PT DSP, Efgar Welmar Santos, […]
Timnas Voli Putra Indonesia Lolos ke Perebutan Peringkat Kelima Usai Comeback Dramatis atas Vietnam

TBDC – Timnas Voli Putra Indonesia mencatat kemenangan dramatis atas Vietnam dengan skor 3-2 (23-25, 24-26, 25-17, 25-23, 15-12) dalam lanjutan perebutan peringkat kelima hingga kedelapan AVC Nations Cup 2025, yang berlangsung di Isha bin Rashed Hall, Manama, Bahrain, Senin (23/6) dini hari WIB. Meski sempat tertinggal dua set awal, skuad Merah Putih bangkit luar […]
Kasus LNG Pertamina: KPK Panggil Purnawirawan Jenderal Nurdin Zainal Sebagai Saksi

TBDC – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mendalami kasus dugaan korupsi dalam proyek pengadaan gas alam cair atau liquefied natural gas (LNG) di tubuh PT Pertamina (Persero). Penyidik KPK, Senin (23/6/2025), memanggil Purnawirawan TNI Mayor Jenderal (Purn) Nurdin Zainal (NZ) sebagai saksi dalam penyidikan perkara yang diduga merugikan keuangan negara hingga ratusan juta dolar AS […]
Bang Arul Hadiri Pengukuhan BPP KKSS 2025–2030 di Jakarta

TBDC – Andi Rudi Latif, yang akrab disapa Bang Arul, menghadiri acara pengukuhan dan orientasi kerja Badan Pengurus Pusat Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan (BPP KKSS) periode 2025–2030. Acara berlangsung di JS Luwansa Hotel & Convention Center, Jakarta, Minggu (22/6/2025), dengan mengusung tema besar: “Merajut Kebersamaan, Mengokohkan Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan, Mengabdi untuk Negeri.” Bang Arul, […]